Lowongan Kerja PPIC PT Triangle Motorindo (VIAR) - Berdiri
sejak tahun 2000, PT Triangle Motorindo sebagai Agen Tunggal Pemegang
Merk VIAR didirikan dengan tekad untuk menjadi salah satu produsen
sepeda motor terbesar di Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan komitmen
PT. Triangle Motorindo yang selalu memproduksi sepeda motor VIAR dengan
mutu tinggi dan harga yang terjangkau kepada masyarakat Indonesia agar
VIAR menjadi leading brand otomotif di Indonesia.
Staff PPIC
Responsibilities- Membuat rencana produksi dengan berpedoman rencana Sales Marketing.
- Membuat rencana pengadaan bahan berdasarkan rencana dan kondisi stock dengan menghitung kebutuhan material produksi menurut standard stock yang ideal (ada batasan minimal dan maksimal yang harus tersedia.
- Memantau semua inventory baik untuk proses produksi, stock yang ada di gudang maupun yang didatangkan sehingga pelaksanaan proses dan pemasukan pasar tetap berjalan lancar dan seimbang
- Pendidikan minimal S1 Teknik Industri/ S1 Ekonomi Manajemen
- Pengalaman di bidangnya min 1 tahun
- Fresh graduate are welcome
- Dapat membuat forecast untuk kebutuhan material dan produksi
- Bisa melakukan rutinitas pencatatan ( stock material)
- Bisa melakukan analisa produksi (WIP dan output Produksi)
- Bersedia di tempatkan di daerah Semarang
PT Triangle Motorindo
Alamat : Jalan Taman Industri Bukit Semarang Baru ( Bsb) Blok A5 No. 9Dengan Menyertakan Surat Lamaran Lengkap, Cv, Fotocopy Ijazah, Fotocopy Ktp, Pas Photo Terbaru, Surat Keterangan Sehat
Atau Kirimkan Lamaran Ke Email:
lowongan@viarsemarang.com